Friday, July 16, 2010

Kebersyukuran di Usia Baru dan Senyum Kerinduan

Hmm.. Tidak tahu sudah berapa lama saya tidak melakukan blogging. Setelah rehat beberapa waktu yang lalu, karena menyiapkan diri untuk tugas kuliah dan berencana untuk berpindah tempat menulis di domain dan hosting sendiri, blog ini seperti tidak terurus lagi.Tapi ada satu komentar dalam di artikel yang lalu yang bilang "Wah...kalau pindah blog harap blog-blog yang terdahulu untuk diurus. Kasihan blog yang lama!". Sebenarnya betul juga sih, kasian. Tapi, saya juga bingung jika saya memiliki 2 blog yang harus diurus. Sedangkan, tema blog yang baru...

Saturday, July 3, 2010

Rehat Sejenak

Kebetulan saya dalam kondisi gak enak badan beberapa hari ini dan ditambah blog saya yang tidak bisa di komentari. Selain itu, dalam waktu dekat saya akan ke Mataram untuk PKN disana. Mohon doanya sukses dan tetap ada waktu buat blogging disana. Dengan adanya tulisan ini saya ingin rehat sejenak menulis, Insya Allah beberapa hari lagi saya mau pindahan blog. Seperti saya sampaikan di butuh saran sebelum pindahan. Kalau teman-teman mau berikan saran silahkan komentar disana ya. Karena ingin menunjukkan keseriusan saya dalam dunia blogging dan...

Friday, July 2, 2010

"Pelatih" Juga Bisa Berupa Apapun

Beberapa hari yang lalu saya menulis mengenai peranan pelatih dalam aktivitas saya. Kamu bisa baca disini, dalam bidang apapun kita membutuhkan pelatih.Nah, jika kita kaitkan dalam kehidupan sehari-hari, kita pasti mengaitkan pelatih/mentor/guru dengan seseorang. tapi dengan berkembangnya teknologi seperti internet ini, kita sudah bisa mendapatkan pelatih/mentor/guru. Yaitu melalui buku, ebook, blogger yang ahli dalam bidangnya dll.Pemikiran saya ini kebetulan sama dengan mas Fadly di kolom komentar saya diartikel yang lalu. Mungkin artikel ini...